Kantor KPU Banten Dijaga Ketat Petugas Kepolisian
0 menit baca
BantenEkspose.com – Dalam upaya menjaga keamanan dan kondusifitas menjelang kontestasi politik 2019, personil Ditsamapta bersama Satbrimob Polda Banten terus meningkatkan penjagaan selama 1 x 24 jam, di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Banten.
"Pada pengamanan ini di fokuskan dengan menjaga tempat, orang yang bertugas dan menjaga keamanan dilingkungan kantor KPU Provinsi Banten,"kata Dir Samapta Polda Banten Kombes Pol Jondrial, kepada awak media dalam siaran persnya, Sabtu (9/3/2019).
Jondrial mengatakan, dalam menjaga keamanan dilingkungan kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Banten. Kegiatan dimulai dengan melaksanakan apel serah terima piket jaga lama kepada piket jaga baru.
"Patroli siang dan malam di sekitar kantor KPU Provinsi Banten serta mengawasi segala aktifitas di kantor KPU agar situasi aman dan terkendali,” tutup Jondrial. (emde)
"Pada pengamanan ini di fokuskan dengan menjaga tempat, orang yang bertugas dan menjaga keamanan dilingkungan kantor KPU Provinsi Banten,"kata Dir Samapta Polda Banten Kombes Pol Jondrial, kepada awak media dalam siaran persnya, Sabtu (9/3/2019).
Jondrial mengatakan, dalam menjaga keamanan dilingkungan kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Banten. Kegiatan dimulai dengan melaksanakan apel serah terima piket jaga lama kepada piket jaga baru.
"Patroli siang dan malam di sekitar kantor KPU Provinsi Banten serta mengawasi segala aktifitas di kantor KPU agar situasi aman dan terkendali,” tutup Jondrial. (emde)